Rabu, 06 Juni 2012

Cara Terbaru Download di Scribd


Berhubung tutorial sebelumnya "Cara Baru Download di Scribd" sudah tidak bisa lagi, maka kali ini saya akan berbagi lagi tutorial untuk mendownload file dari scribd dengan format pdf. untuk kali ini menggunakan browser firefox dengan menggunakan bantuan add-on Firebug. langsung saja kita menuju tutorialnya.

1. Install Firebug add-on dan lakukan restart pada firefox anda.
2. Lakukan seperti tutorial sebelunya. yaitu merubah user agent ke android atau yang lainnya. dan buka scribd.com
3. Carilah file yang anda maksud, jika anda sebelumnya sudah mendapatkannya dalam mode default browser, maka kali ini anda hanya cukup dengan merefresh browser.

4. Sampai pada muncul tulisan download maka ikutilah step ke 5
5. Tekan Ctrl+Shift+C untuk membuka Firebug HTML inspect mode.

6. Gantilah method=”post” ke method=”get”

7. Lalu klik tombol download.


Mudah bukan..? :)
semoga tutorial ini bermanfaat buat civitas academica yang sedang berburu artikel dan juga neter's yang lagi ngoleksi tutorial sebanyak-banyaknya.

Jangan lupa tinggalkan komentar bermanfaat, dan jangan sungkan-sungkan untuk bertanya. malu bertanya ga jadi download deh... :p heheheeeuu..

Cara Terbaru Download di Scribd


Update Cara Terbaru dan Paling Baru Download di Scribd

  1. Bergabunglah ke Scribd menggunakan facebook.
  2. Buatlah file berupa txt atau doc lalu unggah/upload ke account scribd anda. (tulisan singkat berupa "a" saja sudah cukup).
  3. Cari file yang mau didownload dan lakukanlah pengunduhan/download.
Semoga berhasil.... :)